IMPLEMENTASI KERJASAMA INDONESIA–AMERIKA SERIKAT DALAM PROGRAM SUSTAINABLE ECOSYSTEMS ADVANCED PERIODE 2016-2018

Vito Niwan Pradipta, Afrimadona Afrimadona

Sari


Artikel ini membahas tentang peran USAID dan Amerika Serikat dengan adanya sebuah kerjasama Indonesia dan Amerika Serikat dalam menguatkan pengelolaan perikanan berkelanjutan yang berpotensi dalam segi perekonomian Indonesia dan untuk melindungi sumber daya laut harus dilakukan sebaik mungkin dengan adanya ancaman IUU Fishing. Pengelolaan kawasan konservasi Perairan yang belum optimal menambah daftar panjang ancaman bagi sektor perikanan dan kelautan. Sebagai negara kepulauan yang dikelilingi oleh laut dan mempunyai posisi strategis, kekayaan sumber daya kelautan Indonesia yang melimpah menjadikan suatu tantangan dimana Indonesia harus dapat melestarikan dan memanfaatkan sebaik-baiknya sumber daya perikanan Indonesia. Sejak tahun 2016 Indonesia bekerjasama dengan Amerika Serikat dalam program Sustainable Ecosystems Advanced sebagai langkah untuk mendukung upaya Indonesia dalam meningkatkan pengelolaan perikanan berkelanjutan dan konservasi keanekaragaman hayati Iaut. Kerjasama ini diwujudkan lewat bantuan yang dilakukan oleh US Agency for International Development (USAID). Metode penelitian yang digunakan adalah metode kualitatif dengan pendekatan analisis deskriptif. Penulis melakukan wawancara dan studi kepustakaan yakni pengumpulan data dari buku, artikel, jurnal dan internet. Hasil akhir dari penulisan ini ingin menunjukkan bahwa kerjasama yang dilakukan memiliki peran penting dalam mendukung Indonesia mengembangkan sektor maritim.


Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Asian Development Bank. (2014). State of the Coral Triangle. Indonesia, Mandaluyong City: Asian Development Bank.

Bencana Hutan Dalam Hubungan Internasional2016Andalas Jurnal Of International Relation Vol 5 No 1 105- 106

Designing and Conducting Mixed Methods Research2007Sage Publication

Economics Of Natural Resources and The Environment1990Washington, D.CThe Johns Hopkins University Press

Kementerian Kelautan Perikanan. (2019, Juli 15). Profil Kawasan Konservasi Perairan Nasional TWP Laut Banda. Retrieved Februari 17, 2020, from DIREKTORAT JENDERAL PENGELOLAAN RUANG LAUT: https://kkp.go.id/djprl/artikel/11957-profil-kawasan-konservasi-perairan-nasional-twp-laut-banda

Moral Vision in International Politics: The Foreign Aid Regime1993Princeton

Muhamad, V. (2012). Illegal Fishing Di Perairan Indonesia: Permasalahan Dan Upaya Penanganannya Secara Bilateral Di Kawasan. Simela Vitor Muhamad , 69.

Pengantar Hubungan Internasional : Power and Justice.1999BandungPutra Bardin

Politik Internasional Kerangka Untuk Analisis 1975. Jakarta Erlangga

Soerjani. 1987. Sumber Daya Alam dan Kependudukan dalam Pembangunan LingkunganJakartaUniversitas Indonesia Press U.S EmbassyKedutaan Besar dan Konsulat AS di Indonesia

USAID. (2018). Gambaran Umum Pengelolaan Sumber Daya Laut Untuk Perikanan Skala Kecil dan Habitat Laut Penting di Indonesia. Kondisi Laut Indonesia , ix.

USAID2018Gambaran Umum Pengelolaan Sumber Daya Laut Untuk Perikanan Skala Kecil dan Habitat Laut Penting di IndonesiaKondisi Laut Indonesia viii

USAID. (2017). Proyek USAID Sustainable Ecosystems Advanced (USAID SEA): Lokasi Kerja Maluku. Jakarta: USAID SEA.


Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.