PERANCANGAN M-COMMERCE BERTEKNOLOGI WEB 2.0 SEBAGAI SARANA PROMOSI USAHA MIKRO

Muallimatus Sa’diyah, Rezi Saputra, Herlambang Dwi Prasetyo, Rio Wirawan

Abstract


Perkembangan teknologi informasi telah merambah di berbagai aspek kehidupan, salah satunya adalah bidang kewirusahaan. Di Indonesia terdapat lebih dari 59 juta pengusaha mikro. Agar bisa menembus pasar nasional, diperlukan sebuah web portal untuk membantu para pelaku usaha mikro mempromosikan produk-produknya. Namun dalam pembuatan web portal diperlukan kemampauan dan biaya yang tidak sedikit, hal ini bisa menghambat pelaku usaha miro dalam menggunakan teknologi internet sebagai media promosi. Untuk mengatasi masalah tersebut maka diperlukan membangun sebuah teknologi informasi berteknologi web 2.0 yang dapat membantu para pelaku usaha mikro untuk mempromosikan produk-produk para pelaku usaha mikro. Perancangan m-commerce ini menggunakan model pengembangan sistem RAD (Rapid Application Development) dengan permodelan visual menggunakan UML.

Full Text:

PDF

References


Ayuwarigil, Kustin, (2017). Kemenkop UKM: 3,79 Juta UMKM Sudah Go Online,

www.cnnindonesia.com, diakses: 13 November 2018.

Kristiyanti, Mariana. “Website sebagai Media Pemasaran Produk-Produk Unggulan UMKM di

Kota Semarang” Jurnal Aplikasi Manajemen (JAM) Vol 13 No 2, 2015

Martina, Inge, (2002), 36 Jam Belajar Microsoft Sql Server 2000, Jakarta: Elex Media

Komputindo.

Munawar, (2005), Pemodelan Visual dengan UML, Jakarta: Graha Ilmu.

Tata, Sutabri (2012). Analisis Sistem Informasi. Yogyakarta: Penerbit Andi.

Wirawan, Rio, (2013), Perancangan E-Advertising Untuk Usaha Mikro dengan Menerapkan

Konsep Teknologi Web 2.0, Sinau 2 Fakultas Ekonomi Universitas Pembangunan Nasional

Veteran Jakarat, Oktober 2013


Refbacks

  • There are currently no refbacks.