PERANCANGAN SISTEM INFORMASI BUKU TAMU ONLINE (SI BULAN) PADA DINAS PERUMAHAN RAKYAT, KAWASAN PERMUKIMAN DAN PERTANAHAN PALEMBANG

Bella Puspita

Abstract


Pengelolaan data kunjungan tamu merupakan salah satu aspek penting dalam administrasi Dinas Perumahan Rakyat, Kawasan Permukiman, dan Pertanahan Palembang. Saat ini, pencatatan tamu dilakukan secara manual, yang rawan kesalahan, sulit diakses, dan memakan waktu lama. Artikel ini menjelaskan perancangan Sistem Informasi Buku Tamu Online (SI BULAN) menggunakan metode Rapid Application Development (RAD). SI BULAN dirancang untuk mencatat data kunjungan secara digital, melacak riwayat, serta mempermudah penyusunan laporan kunjungan. Sistem ini diharapkan dapat meningkatkan efisiensi pengelolaan data, mendukung modernisasi layanan publik, dan membangun kepercayaan masyarakat terhadap transparansi dinas.


Keywords


Sistem Informasi, Buku Tamu Online, RAD, Administrasi Publik

References


Susilo, B., Kusuma, G. H., Fikri, M. H., Saputri, R., Putri, R. A., Rohimah, S., & Hamzah, M. L. (2023). Rancang Bangun Sistem Informasi Keuangan Pada Kantor Lurah Kotabaru Reteh Dengan Metode Rapid Application Develovment (RAD). Jurnal Testing dan Implementasi Sistem Informasi, 1(1), 17-28.

Irawan, M. D., & Utama, A. P. (2022). Implementasi RAD (Rapid Application Development) dan Uji Black Box pada Administrasi E-Arsip. sudo Jurnal Teknik Informatika, 1(2), 60-71.

Musvina, F., Rahmawati, S., & Andrianof, H. (2022). Implementasi Metode Rapid Application Development (Rad) Dalam Perancangan Sistem Informasi Perpustakaan Pada Smpn 22 Padang. Jurnal ilmiah Sistem Informasi dan Ilmu Komputer, 2(2), 74-90.

Rusmawan, U. (2022). Sistem Informasi Koperasi Menggunakan Metode Rapid Application Development (RAD). journal of information system and technology, 1(1), 1-10.

Ramadhan, F. A. I., & Sulthon, B. M. (2023). Perancangan Sistem Administrasi Barang Berbasis Web Menggunakan Model Pengembangan Sistem RAD. Resolusi: Rekayasa Teknik Informatika dan Informasi, 4(1), 31-42.

Saputra, R. (2022). Perancangan Aplikasi Sistem Pakar Pendeteksi Cacingan Pada Anak Menggunakan Metode Rapid Application Development (RAD). JEKIN-Jurnal Teknik Informatika, 2(3), 142-157.

Ikawati, A. P., & Arinal, V. (2021). Penerapan Metode RAD dalam Sistem Persediaan Barang Berbasis Web pada PT. Agree Progress International di Jakarta Barat. Jurnal Sosial Teknologi, 1(8), 875-886.D. P. Agustino, “Analisa Manajemen Keamanan Informasi Pada Infrastruktur TI di STMIK STIKOM Bali,” pp. 737–742, 2017.

Bendanu, D. P. E., Febrian, M. A., & Ilham, M. (2023). Perancangan Sistem Administrasi Manajemen Kendaraan Berbasis Web dengan Metode RAD (Studi Kasus: Body Repair H. Mahdum). APPA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(1), 47-53.

Pramono, J., & Sulthon, B. M. S. B. M. (2022). Perancangan Sistem Informasi Pembayaran Sekolah Menggunakan Model Rapid Application Development (RAD). KLIK: Kajian Ilmiah Informatika dan Komputer, 2(6), 199-206.

Puspita, N. A., Haryono, W., & Octaviano, A. (2024). Implementasi Metode Rapid Application Development (RAD) Dalam Rancang Bangun Aplikasi Informasi Data Produk Dan Penjualan Mainan Berbasis Web (Studi Kasus Toko Mainan Yuutoys. LOGIC: Jurnal Ilmu Komputer dan Pendidikan, 2(6), 898-917.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2025 Prosiding Seminar Nasional Mahasiswa Bidang Ilmu Komputer dan Aplikasinya

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.