Sistem Informasi Monitoring Ekspedisi Pengiriman Barang Berbasis Website Pada PT. Ridho Makmur Sentosa

Elsafanni Putri, Nur Hafifah Matondang

Abstract


PT. Ridho Makmur Sentosa ialah perusahaan yang menjalankan bisnisnya di bidang jasa yakni pengiriman barang. Dalam proses bisnisnya terdapat hambatan seperti pelanggan yang belum dapat melacak posisi barangnya terkadang menghubungi staff administrasi untuk mengetahui posisi barang tersebut dimana dapat menghambat kinerja dan menghabiskan waktu. Oleh karena itu dalam penelitian ini, peneliti merancang sistem informasi online berbasis website yang diharapkan membantu pelanggan untuk mengetahui informasi atau yang ingin mengirim barang memakai jasa ekspedisi perusahaan ini, dan juga pelanggan bisa mengamati langsung posisi barang yang sedang dikirim. Dalam penelitian ini, digunakan metode waterfall dalam merancang sistem informasi dan black box testing dalam pengujian sistem. Berdasarkan penelitian ini dihasilkan system informasi yang memuat informasi terkait pelacakan pengiriman barang, profil perusahaan, data pelanggan, data pengiriman barang, perubahan status pelacakan barang, dan laporan yang dapat membantu pelanggan mendapatkan informasi yang dibutuhkan dengan lebih cepat dan mudah.


Keywords


Sistem Informasi, Pengiriman Barang, Website, Waterfall

References


Fathona, A. A. (2021). Sistem Informasi Ekspedisi Pengiriman Barang PT. Taruna Jayasarana Sempurna Berbasis Web.http://repo.palcomtech.ac.id/id/eprint/803/1/PKL_SI_2021_ALFINA ARDIYANTI FATHONA.pdf

Ramdhani Yanuarsyah, M., & Napianto, R. (2021). Arsitektur Informasi Pada Sistem Pengelolaan Persediaan Barang (Studi Kasus: Upt Puskesmas Rawat Inap Pardasuka Pringsewu). Jurnal Teknologi Dan Sistem Informasi (JTSI), 2(2), 61–68. http://jim.teknokrat.ac.id/index.php/JTSI

Qadafi, A. F., & Wahyudi, A. D. (2020). Sistem Informasi Inventory Gudang Dalam Ketersediaan Stok Barang Menggunakan Metode Buffer Stok. Jurnal Informatika Dan Rekayasa Perangkat Lunak, 1(2), 174–182. https://doi.org/10.33365/jatika.v1i2.557

Putra, A. B., & Nita, S. (2019). Perancangan dan Pembangunan Sistem Informasi E-Learning Berbasis Web ( Studi Kasus Pada Madrasah Aliyah Kare Madiun ). Seminar Nasional Teknologi Informasi Dan Komunikasi 2019, 1(1), 81–85.

Vikasari, C. (2018). Sistem Informasi Manajemen Pada Jasa Expedisi Pengiriman Barang Berbasis Web. JATISI (Jurnal Teknik Informatika Dan Sistem Informasi), 4(2), 123–132. https://doi.org/10.35957/jatisi.v4i2.94

Tuahatu, E. C., Tutuhatunewa, A., & Tupan, J. M. (2022). Analisis Pengendalian Kualitas Pengiriman Barang Melalui Penerapan Metode Statistical Quality Control Pada Pt Pos Indonesia Cabang Ambon. I Tabaos, 2(1), 12–22. https://doi.org/10.30598/i-tabaos.2022.2.1.12-22

Rizki, M. A., Yasin, V., & Rini, A. S. (2021). PERANCANGAN SISTEM PENGENDALIAN KEHADIRAN DAN MELACAK LOKASI BERBASIS WEB DI KANTOR NOTARIS P.SUANDI HALIM DENGAN METODE WATERFALL. Jurnal Widya, 2(1), 43–59. https://jurnal.amikwidyaloka.ac.id/index.php/awl Krismiaji. (2020). Sistem Informasi Akuntansi. Jogjakarta. Yayasan Keluarga Pahlawan Negara. 7(1), 1–11.

Komputer, J. T., Harapan, P., & Tegal, B. (2018). Unified Modeling Language ( UML ) Model Untuk Pengembangan Sistem Informasi Akademik Berbasis Web. 03(01), 126–129.

Muliansah, R., & Budihartanti, C. (2020). Analisa Pemanfaatan e-Puskesmas di Loket Pendaftaran pada Puskesmas Kecamatan Pademangan dengan Metode PIECES. Journal of Computer Science and Engineering (JCSE), 1(1), 17–29. https://doi.org/10.36596/jcse.v1i1.22

Asyqar, F., & Dwiatmodjo, H. 2020. Sistem Informasi Persediaan Barang (Inventory) Pada Pt. Ferro Mas Dinamika Menggunakan Vb. Net. Jurnal Sibernetika, 5(2), 143-157.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Prosiding Seminar Nasional Mahasiswa Bidang Ilmu Komputer dan Aplikasinya

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.