Desain Model Basis Data Akademik pada Lembaga Kursus Digi Kidz

Sharfina Nadhira Insani, Erly Krisnanik, Helana Nurramdhani Irmanda

Abstract


Digi Kidz merupakan tempat kursus yang berfokus pada kreativitas pada anak usia dini Digi Kidz memiliki beberapa franchise di Indonesia yang memiliki cabang pusat berlokasi di Bumi Serpong Damai (BSD). Banyaknya murid yang harus diajar mengharuskan bagian administrasi untuk membuat jadwal secara manual. Lalu pengajar membuat laporan hasil mengajar setelah melakukan pertemuan dengan murid yang akan langsung dikirimkan kepada orang tua murid melalui bagian administrasi. Penelitian ini bertujuan untuk membuat desain basis data akademik pada Digi Kidz dengan menggunakan metode Database Life Cycle (DBLC) yang memiliki 3 tahapan desain basis data di dalamnya yaitu secara konseptual, logikal dan fisikal. Penelitian ini menghasilkan 12 entitas yang meliputi 7 entitas master dan 5 entitas transaksi yang saling berelasi dan dapat diemplementasikan pada MySQL sebagai perangkat lunak pendukung.


Keywords


Basis Data, DBLC, RDBMS, MySQL

References


Y. Swara, G. Y. Kom. M., & Pebriadi, “Rekayasa Perangkat Lunak Pemesanan Tiket Bioskop Berbasis Web,” J. TEKNOIF, vol. 4, no. 2, pp. 27–39, 2016.

I. Maryani, A. Ishaq, and D. S. Mulyadi, “Sistem Informasi Pemesanan Minuman Berbasis Client Server Pada Kampung Dahar Purwokerto,” Evolusi J. Sains dan Manaj., vol. 6, no. 2, pp. 84–90, 2018, doi: 10.31294/evolusi.v6i2.4455.

W. S. Prasetya, “Perancangan Model Basis Data Relasional Dengan Metode Database Life Cycle,” Pros. Semin. Nas. Inform. 2015, pp. 91–98, 2015.

A. Kurnianti, Angguningtyas, and R. G. Isnanda, “Perancangan Database Pada Sistem Asessmen Dan Pemetaan Hasil Asessmen Berbasis Tag Sebagai Pembantu Penyusunan Strategi Pembelajaran,” Semesta Tek., vol. 20, no. 2, pp. 106–115, 2017.

A. Sukmaindrayana and R. Sidik, “Aplikasi grosir pada toko RSIDIK Bungursari Tasimalaya,” Jumika, vol. 4, no. 2, pp. 31–40, 2017, doi: 10.1017/CBO9781107415324.004.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Senamika

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.