Model Promosi Pemilihan Jabatan Manajer Menggunakan Metode Weighted Product (WP) ( Studi Kasus: Bank Indonesia Provinsi Sumatera Selatan)

Ermatita Ermatita, Selviana Rizki Safithri, Ali Bardadi, Muhammad Adrezo

Abstract


Promosi jabatan memiliki peranan penting sebagai salah satu pergerakan pertumbuhan perusahaan. Bank indonesia provinsi sumatera selatan merupakan salah satu tempat mempunyai fungsi penting di dalam melayani masyarakat terutama masyarakat yang berada di provinsi sumatera selatan. Dalam pemilihan jabatan manajer terkadang sulit untuk menentukan siapa yangg layak dijadikan manajer karena banyaknya kriteria yang sama untuk penilaian jabatan manajer serta belum adanya sisstem yang memiliki permodelan data untuk mendukung suatu sistem pendukung keputusan. Untuk meminimalkan kendala tersebut maka diperlukan suatu sistem pendukung keputusan yang dapat membantu para pengambil keputusan (decision maker) menganalisa promosi jabatan manajer yang layakmendapatkan prioritasnya. Salah satu metode yang digunakan yaitu metode weighted product (WP) dimana metode weighted product adalah metode pengambilan keputusan multi kriteria

Full Text:

PDF

References


Basri. (2008). Metode Weighted Product (WP) Dalam Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Beasiswa Prestasi. Jurnal Teknik Informatika, 1–6.

Kusrini. 2007. Konsep dan Aplikasi Sistem keputusan. Yogyakarta :Andi

Manama, J. M. (2020, January 30). 42 Pengertian Sistem Menurut Para Ahli [Lengkap].

Mulawarman, J. I., Nurjannah, N., Arifin, Z., & Khairina, D. M. (2015). Sistem Pendukung Keputusan Pembelian Sepeda Motor Dengan Metode Weighted Product. Jurnal Informatika Mulawarman, 10(2), 2–6.

Nursolikah (2016) Sistem Pendukung Keputusan Kenaikan Pangkat Pegawai Di Kantor Kementrian Agama Kabupaten Kediri Dengan Fuzzy Tsukamoto. Jurnal Sistem Informasi (JSI).

Rahardjo, J., Stok, R.E., dan Yustina, R, 2000, Penerapan Multi Criteria Decision Making Dalam Pengambilan Keputusan Sistem Perawatan, Jurnal Teknik Industri, Vol 2, No. 2.

Turban, E. (2005). Decision Support Systems and Intelligent Systems (Sistem Pendukung Keputusan dan Sistem Cerdas). (Dwi Prabantini, Ed.) (VII). Yogyakarta.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.