Cover Image

Trading Bursa Carbon Indonesia Peluang atau Ancaman bagi Lingkungan?

Muhamad Afifullah, Imam Haryanto, Muthia Sakti

Abstract


Perdagangan emisi karbon menjadi fokus utama dalam upaya menangani dampak perubahan iklim global. Strategi perdagangan emisi karbon dan konsep keadilan lingkungan. Strategi perdagangan emisi karbon diakui sebagai solusi yang efektif untuk mengurangi emisi karbon dengan memungkinkan entitas untuk memperdagangkan kelebihan emisi.Metode yang digunakan dalam penelitian ini normatif yuridis dengan pendekatan studi kepustakaan. Hasil penelitian ini menunjukan pembentukan IDX Carbon melalui Peraturan Otoritas Jasa Keuangan Nomor 14 tahun 2023, menjadi tonggak penting dalam pengaturan perdagangan emisi karbon. Proyek-proyek seperti Katingan Mentaya menunjukkan pentingnya izin restorasi ekosistem dalam menjalankan kegiatan penyimpanan dan penyerapan karbon sesuai dengan regulasi. Konsep keadilan lingkungan menggaris bawahi pentingnya kesetaraan akses terhadap sumber daya dan kekuasaan serta pengakuan hak asasi manusia terhadap lingkungan hidup yang baik. Meskipun Indonesia memiliki potensi besar dalam bursa karbon, tantangan seperti peningkatan beban finansial bagi industri padat emisi dan dampak negatif bagi masyarakat adat harus diatasi. Pentingnya kebijakan perdagangan karbon yang memperhatikan masyarakat adat dan lokal. Oleh karena nya kebijakan perdagangan karbon harus mempertimbangkan manfaat ekonomi, ekologis, dan keberlanjutan lingkungan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat secara menyeluruh. Diharapkan bahwa implementasi.  perdagangan karbon yang bijaksana dapat membawa manfaat yang signifikan dalam mengatasi tantangan perubahan iklim dan mencapai keadilan lingkungan yang lebih luas.


Keywords


IDX Carbon; Trading Emisi Carbon; masyarkat adat

Full Text:

PDF

References


Buku

Salim HS, H. (2013). Penerapan Teori Hukum pada penelitian Tesis

dan Disertasi. PT. Raja Grafindo Persada:Jakarta

Bakker,Anton dan Charris Zubair,Achmad, (1990) Metode Penelitian

Filsafat, Kanisius: Yogyakarta

Jurnal

Valiant Alfarizy, Sayyidah Mariyatul Ulfa, Syerra S. Liyadi, Zhafira

Farahiya, & Rohmad Ludiasa, (2023).Mekanisme Hukum:

Perdagangan Karbon Melalui Bursa Karbon di Indonesia,.Jurnal

Unnes Law Review, 6 (2), 7354-7365

Bebi Irama,Ade (2020) Perdagangan Karbon Di Indonesia: Kajian

Kelembagaan dan Keuangan Negara,” Jurnal Info Artha, 4 (1), 83102

Handoyo,Budi, (2017). Legalitas Lingkungan Hidup dalam Perspektif

Keadilan dan Hukum Administrasi Negara.

Jurnal

AL-IJTIMA`IInternational Journal of Government and Social

Science, 2 (2),

Jaki,Akhmad, (2022). Strategi Komunikasi Lingkungan Berbasis

Carbon Trading pada PT. Rimba Makmur Utama,

Jurnal Ilmu

Komunikasi, 5 (2),

-49

Margareth Tampubolon,Rossi, (2022).Perdagangan Karbon:

Memahami

Konsep dan Implementasinya.

Jurnal STANDAR:

Better Standard Better

Living, 1 (3), 25-29

Wilda

Prihatiningtyas,

Suparto Wijoyo,

Indria

Wahyuni, Zuhda

Mila Fitriana, (2023).

Perspektif

Keadilan

Dalam Kebijakan

Perdagangan Karbon (Carbon Trading) di Indonesia Sebagai

Upaya Mengatasi Perubahan Iklim, Jurnal Ilmu Hukum, 7 (2),

-186

Agatha Sevilla Maharani, Muhamad Muhdar, Rahmawati Alhidayah.

(2020). Penggunaan Certified Emission Reductions Sebagai

Bukti Objek Transaksi Carbon Crediting. Jurnal De Jure, 12 (2),

-31

Sunaryo, (2022). Konsep Fairness John Rawls, Kritik dan Relevansinya.

Jurnal Konstitusi, 19 (1), 1-22

Peraturan Perudang-Undangan

Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 32 Tahun 2009 Tentang

Perlindungan Dan Pengelolaan Lingkungan Hidup

Peraturan Otoritas Jasa Keuangan Republik Indonesia Nomor 14

tahun 2023 tentang Perdagangan Karbon Melalui Bursa Karbon.

Surat Keputusan Direksi PT Bursa Efek Indonesia Nomor Kep-00295/

BEI/09-2023 Tentang Peraturan Pendaftaran Unit Karbon Di

Penyelenggara Bursa Karbon

Surat Keputusan Direksi PT Bursa Efek Indonesia Nomor Kep-00296/

BEI/09-2023 Tentang Peraturan Perdagangan Unit Karbon

Melalui Penyelenggara Bursa Karbon

Surat Keputusan Direksi PT Bursa Efek Indonesia Nomor Kep-00297/

BEI/09-2023 Tentang Peraturan Pengguna Jasa Bursa Karbon

Surat Keputusan Direksi PT Bursa Efek Indonesia Nomor Kep-00298/

BEI/09-2023 Tentang Peraturan Pengawasan Perdagangan

Melalui Bursa Karbon

Sumber Internet

Berita Hita,(2023). Walhi Perdagangan Karbon berdampak pengusuran

masyarakat

https://betahita.id/news/detail/9105/walhi-perdagangankarbonberdampak-penggusuran-masyarakat.html?v=1701962668

diakses pada tanggal 01 April

IDX Carbon (2023), FAQ,

https://idxcarbon.co.id/id/frequently-asked-questions diakses pada

tanggal 01 April

IDX Carbon, (2023) Data Daily

https://idxcarbon.co.id/id/data-daily diakses pada tanggal 01 April

RRI, (2023) Jokowi luncurkan bursa karbon indonesia

https://www.rri.co.id/nasional/379499/presiden-jokowi-luncurkan-

bursa-karbon-indonesia diakses pada tanggal 01 April 2024

SDGS, (2016) Tingkat tinggi mengenai hak atas Pembangunan,

https://sdgs.bappenas.go.id/pidato-bapak-m-jusuf-kallawakil-presiden-republik-indonesia-pada-segmen-tingkattinggi-mengenai-hak-atas-pembangunan-new-york-22-

september-2016/ diakses pada tanggal 01 April 2024

Walhi, Kertas Posisi Walhi Perdagangan Karbon: Jalan Sesat Atasi

Krisis Iklim, https://www.walhi.or.id/kertas-posisi-walhiperdagangan-karbon-jalan-sesat-atasi-krisis-iklim

diakses pada

tanggal 01 April 2024


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 National Conference on Law Studies (NCOLS)

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.


Diterbitkan Oleh :

Fakultas Hukum

Universitas Pembangunan Nasional "Veteran" Jakarta

Gedung Yos Sudarso, Jl. RS. Fatmawati Raya, Pd. Labu, Kec. Cilandak,

Jakarta Selatan, DKI Jakarta 12450.

Hotline (WA) : 0815-1126-5117

Email : fh_conf@upnvj.ac.id

Website : hukum.upnvj.ac.id

Creative Commons License

NCOLS is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.