Analisis Preferensi Konsumen Produk Teh Celup
Sari
Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kuantitatif yang bertujuan untuk mengetahui dan membuktikan pengaruh merek, kemasan, harga dan rasa terhadap preferensi konsumen the celup.. Besar sampel diambil sebanyak 100 responden, dengan metode probability sampling. Pengumpulan data dilakukan melalui kuesioner yang dibagikan menggunakan google form Teknik analisis yang digunakan adalah metode analisis PLS (Partial Least Square). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa merek dan rasa tidak berpengaruh signifikan terhadap preferensi konsumen. Sedangkan kemasan dan harga berpengaruh terhadap preferensi konsumen.
Kata Kunci
Preferensi Konsumen, Merek, Kemasan, Harga, Rasa.
Teks Lengkap:
PDFRefbacks
- Saat ini tidak ada refbacks.
##submission.copyrightStatement##
Diterbitkan oleh:
Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta
Jl. RS Fatmawati No. 1, Pondok Labu, Jakarta Selatan, Indonesia 12450
Email: biema.feb@upnvj.ac.id
Prosiding BIEMA is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.